Thursday, April 11, 2019

√ (Puisi) Antara Uang Dan Barang Kenangan

Datang lagi
Sekedar mampir
Pergi lagi
Uang memang cepat berlalu

Berbeda dengan kenangan
Tak gampang berlalu
Apalagi bila terwujud
Plakat atau piagam kan terkenang selalu

Ada nilai dibaliknya
Mengingatkan silaturahmi
Dengan pengundang
Dengan teman dan pengalaman baru

#puisi
Mengapa aku suka mengumpulkan sertifikat
22 Agustus 2018


Sumber http://rahmahuda.blogspot.com